PT Baramulti Suksessarana Tbk

PT Baramulti Suksessarana Tbk didirikan tahun 1990 dan mulai beroperasi dalam kegiatan perdagangan  batubara. Dalam mengembangkan bisnisnya, perusahaan terus menambah kapasitas dan meningkatkan infrastruktur pertambangan untuk anak perusahaan dan untuk mendukung operasi di lokasi tambangnya. Lowongan Kerja PT Baramulti Suksessarana Tbk.

Pada tahun 2011,  mulai memproduksi  batu bara sendiri di kawasan Izin Usaha Pertambangan Operasi Produksi (IUP OP), yakni di Loa Janan, Kutai Kartanegara, Kalimantan Timur.

BSSR menawarkan cadangan dan sumber daya batubara berkualitas yang besar dari lokasi tambangnya di Kalimantan Timur dan Selatan.

BSSR mempunyai komitmen yang kuat terhadap pertumbuhan produksi batubara yang stabil dan pembangunan infrastruktur untuk mengangkatnya sebagai salah satu perusahaan pertambangan batubara terkemuka di Indonesia, dan berkontribusi terhadap pertumbuhan perekonomian Indonesia.


Lowongan Kerja PT Baramulti Suksessarana Tbk

Saat in PT Baramulti Suksessarana Tbk membuka rekrutmen lowongan kerja dengan posisi sebagai berikut:

 Posisi:

Fresh Graduate Development Program (FGDP)

  1. Engineering
  2. Plant & Maintenance
  3. Port

Requirements :

  • Minimum Bachelor Degree in Mining Engineering, Marine Transportation Port and Shipping, Mechanical Engineering, Electrical Engineering, Mechatronic Engineering, Industrial Engineering, preferably from a reputable university
  • Expert in Ms. Office (Excel, Word, and PowerPoint)
  • Fluent in both spoken and written English is a plus point
  • Resilience, proactive, result oriented, and always curious for improvement
  • Eagerness to learn, collaborate, and share knowledge and experience across regions and teams
  • Location based: South Kalimantan and East Kalimantan

@cv.kerenku aja!

Sudah membantu lebih dari 20.000 pelamar kerja

Tata Cara Melamar

Bagi yang berminat dan memenuhi kualifikasi yang dibutuhkan, silahkan daftarkan diri kamu melalui link dibawah ini:

DAFTAR SEKARANG

Hanya kandidat yang sesuai dengan kualifikasi yang akan mengikuti proses selanjutnya

Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan kerja gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You might also like
PT Aero Systems Indonesia (Garuda Indonesia Group)

PT Aero Systems Indonesia (Garuda Indonesia Group)

PT Pamapersada Nusantara (PAMA)

PT Pamapersada Nusantara (PAMA)

PT Salam Pacific Indonesia Lines (SPIL)

PT Salam Pacific Indonesia Lines (SPIL)

PT Unilever Indonesia Tbk

PT Unilever Indonesia Tbk

PT Aeronusa Intiraya (Sentral Cargo)

PT Aeronusa Intiraya (Sentral Cargo)

PT Bank Mandiri Taspen

PT Bank Mandiri Taspen