PT Nusantara Sejahtera Raya Tbk

 

PT Nusantara Sejahtera Raya Tbk (Cinema XXI) adalah pemimpin di industri bioskop dan merupakan tujuan populer para pecinta film di Indonesia. Perusahaan ini mengoperasikan jaringan The Premiere, Cinema XXI, dan Cinema 21 di 225 bioskop di 55 kota di Indonesia. Perusahaan juga menjual tiket melalui layanan ticketing online bernama m.tix dan TIX.ID. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Nusantara Sejahtera Raya Tbk (Cinema XXI).

Dengan pengalaman lebih dari 30 tahun di industri bioskop, Cinema XXI berkomitmen untuk senantiasa menghadirkan fasilitas terbaik di kelasnya dan pengalaman menonton film yang terjangkau bagi masyarakat Indonesia. Cinema XXI juga merupakan rumah kedua untuk menghabiskan waktu bersama keluarga dan sahabat dengan menghadirkan pengalaman menonton yang tak terlupakan untuk hari ini dan esok.


Lowongan Kerja PT Nusantara Sejahtera Raya Tbk

Saat ini PT Nusantara Sejahtera Raya Tbk membuka rekrutmen lowongan kerja dengan posisi sebagai berikut:

 Posisi:

1. Guide

Kualifikasi :

  • Wanita
  • Usia maksimal 25 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK Sederajat
  • Tinggi badan minimal 160 cm
  • Berat badan proposional
  • Berpenampilan rapi dan menarik
  • Mampu bekerjasama dengan tim
  • Mampu mengoperasikan Ms Office (Word, Excel dan Power Point)
  • Penempatan Klaten Town Square XXI

2. Cafe Cashier

Kualifikasi :

  • Wanita
  • Usia maksimal 25 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK Sederajat
  • Tinggi badan minimal 160 cm
  • Berat bedan proposional
  • Berpenampilan rapi dan menarik
  • Mampu bekerjasama dengan tim
  • Mampu mengoperasikan Ms Office (Word, Excel dan Power Point)
  • Penempatan Klaten Town Square XXI

3. Cafe Commis

Kualifikasi :

  • Pria
  • Usia maksimal 28 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK (diutamakan Jurusan Akademi Perhotelan)
  • Tinggi badan minimal 160 cm
  • Memiliki passion dan kemampuan membuat makanan
  • Memiliki pengalaman minimal 1 tahun di bidang terkait
    Berpenampilan rapi dan menarik
  • Mampu bekerjasama dengan tim
  • Mampu mengoperasikan Ms Office (Word, Excel dan Power Point)
  • Penempatan Klaten Town Square XXI

4. Cafe Mixologist

Kualifikasi :

  • Pria
  • Pendidikan minimal SMA/SMK (diutamakan Jurusan Akademi Perhotelan)
  • Tinggi badan minimal 160 cm
  • Memiliki passion dan kemampuan meracik berbagai jenis minuman
  • Memiliki pengalaman minimal 1 tahun di bidang terkait
  • Berpenampilan rapi dan menarik
  • Mampu bekerjasama dengan tim
  • Mampu mengoperasikan Ms Office (Word, Excel dan Power Point)
  • Penempatan Klaten Town Square XXI

5. Technical (Teknisi & Operator)

Kualifikasi :

  • Pria
  • Usia maksimal 30 tahun
  • Pendidikan minimal SMA/SMK (diutamakan Jurusan Teknik Komputer, Multimedia, Elektro, Pendingin dan Tata Udara)
  • Memiliki pengalaman minimal 1 tahun di bidang terkait
  • Berpenampilan rapi dan menarik
  • Mampu bekerjasama dengan tim
  • Mampu mengoperasikan Ms Office (Word, Excel dan Power Point)
  • Penempatan Klaten Town Square XXI

@cv.kerenku aja!

Sudah membantu lebih dari 20.000 pelamar kerja

Tata Cara Melamar

Bagi yang berminat dan memenuhi kualifikasi yang dibutuhkan, silahkan daftarkan diri kamu melalui link dibawah ini:

DAFTAR SEKARANG

Hanya kandidat yang sesuai dengan kualifikasi yang akan mengikuti proses selanjutnya

Hati-hati terhadap segala bentuk jenis penipuan karena sejatinya pendaftaran lowongan kerja gratis tidak ada biaya dalam bentuk apapun

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

You might also like
PT Bank Mandiri Taspen

PT Bank Mandiri Taspen

PT Malindo Feedmill Tbk

PT Malindo Feedmill Tbk

PT Mayora Indah Tbk

PT Mayora Indah Tbk

PT Inti Cakrawala Citra (Indogrosir)

PT Inti Cakrawala Citra (Indogrosir)

PT PP Presisi Tbk

PT PP Presisi Tbk

PT Eka Sari Lorena Transport Tbk

PT Eka Sari Lorena Transport Tbk